Membuat API dengan laravel

Belajar bagaimana cara membuat Rest API dengan menggunakan framework PHP, Laravel. Disini kita akan mengambil contoh membuat tutorial, sistem komentar serta sistem authentikasinya menggunakan JWT

Update kelas terakhir : 7 tahun yang lalu

cover membuat-api-dengan-laravel.jpg

Intro Laravel API

Belajar bagaimana cara membuat REST API dengan framework PHP, Laravel

Setting up API Project

Mengatur database pada file .env yang akan digunakan, membersihkan file-file yang tidak kita butuhkan dan mengatur migrasi authentikasi laravel

Metode sign up

Kita akan menggunakan aplikasi Postman sebagai pengganti frontend untuk menggunakan API yang dibuat, disini kita melihat cara mendaftarkan akun

Konsep JSON Web Token

Belajar apa itu JSON Web Token, untuk apa di API dan bagaimana cara menggunakannya sebagai sistem authentikasi pada API

Metode sign in

Belajar bagaimana cara melakukan sign in dan mendapatkan token pada API ini

Middleware JWT

Halaman-halaman tertentu pada API harus terproteksi, hanya user yang sudah sign in yang boleh mengaksesnya, lihat bagaimana cara menggunakan JWT sebagai middlewarenya

Membuat tutorial baru

Lihat bagaimana cara menulis tutorial baru dan juga relasinya dengan user

Menampilkan tutorial

Lihat bagaimana cara menampilkan tutorial baik semuanya, atau tutorial berdasarkan id

Update dan Hapus Tutorial

Lihat bagaimana cara mengupdate dan menghapus tutorial dengan proteksi tambahan

Komentar Tutorial

Menambahkan sistem komentar pada setiap tutorial yang dibuat

Menampilkan daftar komentar

Lihat bagaimana cara menampilkan daftar komentar pada setiap tutorial yang dibuat dengan bantuan eager loading

Masalah CORS di Laravel

Salah satu masalah ketika coba mengakses API dari domain lain adalah CORS, kita akan melihat bagaimana cara menangani masalah ini dengan mengatur middleware CORS pada setiap request

Halaman ini adalah halaman video tutorial programming "Membuat API dengan laravel".

<< Daftar kelas koding lainnya